Home

Lirik Ray - Percaya Padaku

Ray - Percaya Padaku
Lagu Percaya Padaku merupakan hits terbaru yang diliris tahun 2014. Berikut dibawah ini lirik lengkap Percaya Padaku:

Lirik Percaya Padaku - Ray

Semua berawal dari salahku
Yang t'lah membuat dirimu kecewa karnaku
Kini kau tinggalkan diriku sendiri
Disini terasa hampa di hatiku
Sungguh ku tak bermaksud tuk lukai hatimu

Kumohon percayalah padaku
Ingin ku tak akan kecewakanmu
Tak kan ku ulangi salahku

Kuberjanji ku akan selalu
Membuatmu merasa bahagia
Merasa bahagia

Tak pernah ku inginkan tuk lihat dirimu menangis
Kumohon percayalah padaku
Ingin ku tak akan kecewakanmu
Tak kan ku ulangi salahku

Kuberjanji ku akan selalu
Membuatmu merasa bahagia
wohoooooo

(Kasihku percayalah, percayalah padaku)
Ingin ku tak akan kecewakanmu
Tak kan ku ulangi salahku

(Kasihku berjanjilah, berjanjilah selalu)
Membuatmu merasa bahagia
Merasa bahagia
Percaya padaku

Sumber: Lirik Lagu Ray - Percaya Padaku

0 Response to "Lirik Ray - Percaya Padaku"

Posting Komentar

Halaman Depan Rdkok